jadi sebenernya iklan Otomatis target ROI ini membantu sekali, karena saya jadi ga usah pusing untuk riset keyword. Ga usah pusing. Tapi ternyata hasil ROASnya sedikit di bawah kalau saya pasang iklan manual.
Ketika manual saya bisa dapet ROAS 8-an, ketika otomatis, saya dapet ROAS 6.5-an.
ROAS dan ROI di sini maksudnya sama ya
Jadi apa yang akan saya lakukan?
saya akan melanjutkan pakai iklan otomatis, dengan evaluasi agak detil. se-simple, stop yang ga mencapai target ROI, dan melanjutkan yang mencapai target ROI
udah gitu aja artikel ini.
0 Response to "1 Bulan Pakai Iklan Pencarian Otomatis Shopee Target ROI"
Posting Komentar